Pendidikan memegang peran yang sangat penting dalam mencerdaskan
kehidupan bangsa. Sekolah sebagai pemegang mandat mempunyai tanggung jawab yang
besar dalam penyelenggaraan pendidikan. Begitu berharapnya masyarakat terhadap
kualitas pendidikan di Kabupaten Jembrana, maka pemerintah mendesain sebuah
pendidikan sebagai sebuah model yang diharapkan dapat memberikan kontribusi
terhadap kemajuan masyarakat Jembrana.
Pilihan itu jatuh pada SMP Negeri 4 Mendoyo